Ingat ! Inilah Stasiun TV dan Radio yang Menyiarkan Debat Capres-Cawapres Pemilu 2024

Ingat ! Inilah Stasiun TV dan Radio yang Menyiarkan Debat Capres-Cawapres Pemilu 2024
Ingat ! Inilah Stasiun TV dan Radio yang Menyiarkan Debat Capres-Cawapres Pemilu 2024
0 Komentar

CIANJUREKSPRES– Debat Pertama Calon Presiden Pemilu Tahun 2024 yang akan diadakan hari ini, Selasa (12/12) mulai pukul 19.00 WIB yang akan disiarkan langsung melalui akun Youtube Komisi Pemilihan Umum (KPU) RI.

Terlansir dari akun instagram @kpu_ri , masyarakan di himbau untuk ikut serta menyaksikan rangkaian debat pertama hari ini agar dapat memilih Capres dan Cawapres yang sesuai dan dapat melihat performa setiap paslon.

“#TemanPemilih, saksikan Live Streaming Debat Pertama Calon Presiden Pemilu Tahun 2024, Hari Selasa, 12 Desember 2023 mulai pukul 19.00 WIB di kanal Youtube KPU RI,” tertulis di caption instagram.

Baca Juga:Inilah Rekomendasi Laptop Terbaik di Tahun 2023Keunggulan Menarik Samsung Galaxy S22 Ultra

Nah, masyarakat juga dapat menyaksikan debat pertama ini melalui siaran TV TVRI dan RRI.

Ketiga capres yang akan beradu debat kali ini, yakni Anies Baswedan, Prabowo Subianto, dan Ganjar Pranowo.

Inilah daftar stasiun tv dan radio yang menyiarkan debat capres-cawapres jelang Pemilu 2024:

  • Debat pertama (Selasa, 12 Desember 2023): TVRI dan RRI.
  • Debat kedua (Jumat, 22 Desember 2023): TransTV, Trans7, CNN Indonesia, Kompas TV, dan BTV.
  • Debat ketiga (Minggu, 7 Januari 2024): MNC TV, iNews, RCTI, dan GTV.
  • Debat keempat (Minggu, 14 Januari 2024): SCTV, Indosiar, dan Metro TV.
  • Debat kelima (Minggu, 4 Februari 2024): TVOne, ANTV, Net TV, dan Garuda TV

Itulah sedikit informasi mengenai stasiun TV dan Radio yang menyiarkan debat capres-cawapres nanti.

0 Komentar