Hal ini menciptakan rasa menyayangi hewan dan mengenal lebih dalam tengang berbagai hewan.
Kampoeng Popsa
Tempat wisata ini merupakan tempat pembelajaran seni dan budaya Sunda, termasuk musik, tari, dan seni lukis.
Anak akan dikenalkan dengan dunia seni yang akan membuat otak kanan dan imajinasinya tumbuh dan bermain dengan baik.
Baca Juga:Segini Harga Tiket Artala Agro Eduwisata Wisata Terbaru CianjurRekomendasi Mie Kocok Bandung Paling Enak Tiada Tanding
Selain itu dikenalkan dengan berbagai seni atau kesenian yang ada di Indonesia dan belajar untuk membudayakannya.