Beginilah Cara Panjangkan dan Tebalkan Bulu Mata Secara Alami

Beginilah Cara Panjangkan dan Tebalkan Bulu Mata Secara Alami
0 Komentar

5. Madu Murni

Madu murni memang kaya akan manfaat. Madu ini juga termasuk bahan alami untuk panjangkan dan tebalkan bulu mata. Kadungan yang dimilikinya sangat baik menutrisi kulit dan rambut.

6. Minyak Kemiri

Tak hanya bermanfaat untuk memaksimalkan pertumbuhan rambut kepala. Minyak kemiri juga termasuk bahan alami untuk panjangkan dan tebalkan bulu mata yang ampuh. Manfaat ini dipengaruhi oleh kandungan asam linolenat. Kandungan ini sangat efektif merangsang pertumbuhan rambut secara alami.

Itulah beberapa bahan alami untuk memanjangkan dan menembalkan bulu mata secara alami.

0 Komentar