Empat Hari Operasi Ketupat 2023, Terjadi Sebanyak 933 Kecelakaan

Empat Hari Operasi Ketupat 2023, Terjadi Sebanyak 933 Kecelakaan
Ilustrasi: Freepik
0 Komentar

CIANJUR EKSPRES- Sejak Selasa (18/4/2023) hingga Jumat (21/4/2023) telah terjadi sebanyak 933 kejadian kecelakaan lalu lintas terjadi di sejumlah wilayah Indonesia.

Delapan Tewas Dalam Kecelakaan Beruntun di Tol Semarang

“Data kecelakaan lalu lintas hari Jumat, 21 April 2023 sebanyak 486 kejadian, dengan rincian 55 orang meninggal dunia, 53 orang luka berat, dan 688 orang luka ringan,” ujarnya.

Apabila dibandingkan dengan data Kamis (20/4/2023), jumlah kecelakaan lalu lintas di sejumlah wilayah di Indonesia lebih sedikit, yaitu total 187 kejadian, dengan rincian 31 orang meninggal dunia, 20 orang luka berat dan 253 orang luka ringan.

Polres Cianjur Bentuk Tim Pengurai Lalu Lintas

Baca Juga:4 Penyakit yang Meningintai Saat Lebaran Usai, Apa Saja Ya?Presiden Jokowi dan Ganjar Pranowo Akan Salat Id di Masjid Sheikh Zayed Solo

Erdi menjelaskan informasi tersebut dihimpun dari data Posko Operasi Ketupat 2-23 yang ada di seluruh Indonesia. Tanpa merincikan lokasi kecelakaan.

Informasi ini disampaikan oleh Juru Bicara Polri dalam Operasi Ketupat 2023 yang disiarkan Divisi Humas Polri dari Rabu (19/4/2023) sampai Sabtu (22/4/2023).

 

 

0 Komentar