BMKG mengimbau masyarakat untuk selalu waspada, terutama saat beraktivitas di luar rumah. Jangan lupa membawa payung atau jas hujan, serta menghindari berteduh di bawah pohon saat terjadi petir.
Untuk mendapatkan informasi terkini menengai cuaca di Jawa Barat, kamu bisa mengunjungi @bmkg_jawabarat.