CIANJUR, CIANJUR.JABARKEPSRES.COM– Berikut ini merupakan informasi mengenai jadwal imsakiyah untuk wilayah Cianjur dan sekitarnya yang bertepatan dengan hari Jumat tanggal 21 Maret 2025.
Imsakiyah merupakan salah satu jadwal pertanda untuk masuknya waktu imsak. Selain itu dalam jadwal imsakiyah juga memuat jadwal mengenai waktu sholat dan juga waktu masuk buka puasa.
Pada saat bulan ramadhan jadwal imsakiyah menjadi sangat penting untuk diketahui karena akan memberikan jadwal yang akurat dalam memasuki waktu ibadah.
Baca Juga:Viral di Tiktok Ternyata Ini Arti VelocityLink Nonton Bola Australia VS Indonesia, Bisa Akses di Sini
Berdasarkan jadwal imsakiyah, waktu masuk ibadah pada tanggal 21 Maret 2025 adalah sebagai berikut:
- Imsak: 04.31
- Subuh: 04.41
- Dzuhur: 12.02
- Ashar: 15.13
- Magrib: 18.05
- Isya: 19.14
Pada saat bulan ramadhan dianjurkan juga untuk dapat memperbanyak ibadah seperti melaksankan sholat wajib, membaca al-quran dan bersodaqoh.
Demikian merupakan informasi mengenai jadwal imsakiyah untuk wilayah Cianjur dan sekitarnya.