Heboh Galon Isi Ulang BPA, Ini Bahaya yang Mengintai Keluarga!

Bahaya galon isi ulang
Bahaya galon isi ulang
0 Komentar

Keempat zat tersebut dapat menimbulkan gejala awal seperti mual, muntah, diare, dan kram perut. Namun, zat-zat berbahaya lainnya bahkan mungkin tidak menimbulkan gejala sama sekali.

Jika seseorang terus-menerus mengonsumsi air yang tercemar, mikroba dan senyawa kimia ini dapat menyebabkan masalah kesehatan jangka panjang, seperti penyakit tiroid dan kanker.

Karena itu, pertimbangkan kembali penggunaan air minum isi ulang dan mungkin lebih bijak untuk memilih air galon. Meskipun harganya lebih tinggi, air galon telah dijamin kebersihan dan keamanannya.

Baca Juga:Belum Sebulan Tutup TikTok Shop Comeback November, Cek Faktanya!Indonesia vs Brunei Siap Tempur 12 Oktober 2023, Cek Jadwalnya!

Demikian informasi mengenai bahaya galon isi ulang BPA yang tengah menjadi perbincangan.

0 Komentar