5 Rekomendasi G-Shock Gravitymaster, Jam Tangan Anti Guncangan

Rekomendasi Jam Tangan G-Shock Gravitymaster
Rekomendasi Jam Tangan G-Shock Gravitymaster
0 Komentar

CIANJUREKSPRES- Jam tangan G-Shock Gravitymaster merupakan salah satu koleksi dari Casio yang memiliki desain sporty.

Bahkan secara khusus Casio mendesain G-Shock Gravitymaster dengan kontruksi anti guncangan dan mampu bertahan di segala kondisi.

Selain dari sisi fungsinya, tidak sedikit tampilan dan desain sporty-nya mengadopsi dari dunia penerbangan.

Baca Juga:Tampil Menawan, Honda Giorgino vs Scoopy, Intip Spesifikasinya!5 Rekomendasi Speaker Bluetooth Mini Tapi Bass Besar

Cianjur Ekspres telah merangkum 5 rekomendasi jam tangan G-Shock Gravitymaster yang akan membuat tampilan lebih maskulin.

Baca Juga: Tampil Maskulin dengan Jam Tangan G-Shock Seri GA-110DBR

Rekomendasi G-Shock Gravitymaster

1. GA-1000-1ADR

Model GA-1000-1ADR memiliki teknologi Twin Super. Fitur ini merupakan kompas digital untuk navigasi dan termometer.

Cara mengaktifkan Mode kompas digital ini  dengan menekan tombol di posisi jam 9. Jam tangan pilot ini memiliki diameter case besar, 52 mm dan konstruksi tahan guncangan.

Untuk tampilannya, salah satu famili G-Shock Gravitymaster ini didominasi oleh warna hitam dengan model dial ana-digi. Dibekali movement quartz, jam tangan ini punya akurasi ±15 detik per bulan. Memiliki ketahanan air hingga 200 meter.

Harga: Rp4,5 jutaan.

2. GA-1100-2BDR

Selanjutnya adalah GA-1100-2BDR, jam tangan ini menghadirkan fitur menarik seperti lampu LED Super Illuminator .

Jam tangan aviator ini tampil dengan warna hitam dengan aksen biru, bagian dial cukup kompleks dengan model ana-digi.

Baca Juga:7 Speaker Karaoke Terbaik Buat Obat Healing Agar Tak PeningReferensi Speaker Murotal Terbaik 2023, Suara Detail dan Jernih

Sama seperti sebelumnya jam tangan ini dilengkapi Teknologi Twin Sensor,  kompas digital dan termometer. Selain itu, model ini memiliki fitur World Time sehingga dapat melihat dua zona waktu sekaligus. Untuk fitur water resistant-nya, jam tangan ini punya ketahanan air hingga 200 meter.

Harga: Rp2,7 jutaan.

3. GA-1100-2ADR

Jam tangan G-Shock Gravitymaster GA-1100-2ADR mampu bertahan dalam kedalaman air hingga 200 meter.

Selain teknologi itu, jam tangan pilot ini memiliki subdial dengan format 12 jam untuk melihat zona waktu kedua.  GA-1100-2ADR memiliki aksen merah dan biru pada indeks dan hands-nya.

Harga: Rp4,6 jutaan.

4. GA-1100-1A3DR

Selanjutnya ada Casio G-Shock Gravitymaster GA-1100-1A3DR. Model Gravitymaster GA-1100 ini hadir dengan warna hitam dengan aksen hijau. Desain dial dengan model ana-digi cukup komplek, namun tetap nyaman dilihat karena warnanya yang simpel. Jam tangan G-Shock Gravitymaster ini memiliki resin case dengan diameter 52 mm dan ketebalan 16 mm.

0 Komentar