4 Kesalahan Ngonten di Instagram Reels, Jadi Makin Susah Viral

4 Kesalahan Ngonten di Instagram Reels, Jadi Makin Susah Viral
4 Kesalahan Ngonten di Instagram Reels, Jadi Makin Susah Viral
0 Komentar

4. Tidak Melakukan Riset Sebelum Membuat Konten

Setiap platform memiliki karakteristik berbeda, konten video yang viral di Instagram belum tentu viral juga di TikTok atau pun YouTube Short. Itulah mengapa riset menjadi salah satu hal yang di perlukan sebelum membuat konten.

Riset bertujuan untuk menyusun strategi lebih lanjut agar kesempatan konten untuk viral semakin besar. Sejatinya, membuat konten berkualitas yang mampu menarik perhatian audiens menjadi kunci utama kesuksesan di Instagram Reels.

0 Komentar