CIANJUREKSPRES – Lebaran 2023 itu kapan yaa? Yuk simak dibawah ini!
Lebaran dapat dikatakan sebagai perayaan kemenangan setelah menjalankan ibadah puasa selama satu bulan.
Lebaran juga merupakan momen spesial dan tentunya sangat ditunggu-tungu oleh banyak orang.
Karena, Pada momen tersebut kita dapat berkumpul bersama keluarga, saling memaafkan, bermudik, dan masih banyak yang lainnya.
Baca Juga:Inilah Keutamaan I’tikaf Beserta Dalil Shohihnya!Pengertian dan Tata Cara I’tikaf di Mesjid!
Nah pada artikel kali ini, Kita akan mengulas mengenai tanggal keberapa terjadinya Idul Fitri tersebut.
Kabarnya, Kemenag akan gelar sidang isbat untuk penetapan 1 Syawal 1444 H atau Hari Raya Idul Fitri 2023 pada Kamis, 20 April 2023.
Dan tentunya, Hasil sidang tersebut berpacu pada hitungan dan penelitian hilal.
Jika hilal tersebut sudah terlihat dan sesuai dengan ketentuan, Maka Idul Fitri terjadi pada keesokannya, yaitu tanggal 21 April 2023.
Akan tetapi jika hilal belum terlihat, Maka Idul fitri jatuh pada tanggal 22 April 2023.
Tentunya kabar tersebut masih menjadi ‘Tanda tanya’ bagi kita semua umat muslim.
Kita dapat menunggu hasil dari sidang isbat keluar mengenai hilal yang sudah terlihat atau belum.
Semoga bermanfaat!***