CIANJURKEPSRES- Berikut ini merupakan informasi mengeia doa agar dagangan bisa lair banyak pembeli dan mempercepat kesuksesan.
Setiap orang tentunya akan selalu senantiasa berusaha untuk dapat memberikan yang terbaik agar bisa ikhtiar dengan maksmimal terutanama dalam berdagang.
Berdagang harus banyak usaha yang bisa kamu lakukan dengan baik, yaitu dengan memaksimalkan usaha juga bisa dengan mempromosikan dagangan kepada orang lain.
Baca Juga:Doa Nabi Yusuf Agar Dicintai dan Cara MengamalkannyaMenyimpan Vidio TikTok Tanpa Watermark, Ini Triknya
Selain itu, dalam upaya berdagang perlu juga dengan berdoa kepada Allah SWT agar dagangan dapat laris sehingga banyak pembeli. Hal ini juga bisa menjadi salah satu pemicu untuk bisa mempercepat kesuksesan.
Dalam berdagang tentunya setiap orang berharap untuk bisa sukses dalam menjalankan setiap usahanya.
Mengutup dari Jatim NU online, berikut ini merupakan doa supaya dapat dilancarkan rezeki.
بِسْمِ اللهِ عَلَى نَفْسِي وَمَالِي وَدِيْنِيْ. اَللَّهُمَّ رَضِّنِيْ بِقَضَائِكَ، وَبَارِكْ لِيْ فِيْمَا قُدِّرَ لِيْ حَتَّى لَا أُحِبَّ تَعْجِيْلَ مَا أَخَّرْتَ وَلَا تَأْخِيْرَ مَا عَجَّلْتَ
Bismillâhi ‘ala nafsî wa mâlî wa dînî. Allâhumma radhdhinî bi qadhâ’ika, wa bârik lî fîmâ quddira lî hattâ lâ uhibba ta‘jîla mâ akhkharta, wa lâ ta’khîra mâ ‘ajjalta.
Artinya: Dengan nama Allah yang menguasai diri, harta, dan agamaku. Tuhanku, kondisikan batinku agar rela menerima ketentuan-Mu. Berkatilah aku pada semua yang ditakdirkan untukku sehingga aku enggan menyegerakan apa yang Kautunda dan enggan menunda apa yang Kausegerakan.
Demikian informasi mengenai doa tersebut kami sampaikan semoga rezeki kita selalu lancar dan dipermudah dalam ikhtiar.