1.500 Hafidz dan Hafidzah Diutus ke Desa Se-Jabar

1.500 Hafidz dan Hafidzah Diutus ke Desa Se-Jabar
Gubernur Jawa Barat (Jabar) Ridwan Kamil melepas 1.500 hafidz dan hafidzah yang akan diutus ke 1.500 desa di 27 kabupaten/kota se-Jabar pada acara pelepasan di Gedung Sate, Kota Bandung, Kamis (5/12/19). (Foto: Humas Jabar)
0 Komentar

“Setelah lulus dia akan diberi sertifikat dan melatih kembali ke warga lainnya,” imbuhny.
Ketua JQH Jabar Cecep Abdullah pun mengaku siap diberikan target untuk mencetak 5.312 hafidz Al-Qur’an sesuai jumlah desa di Jabar.
“Sadesa berawal dari ide brilian Kang Emil yang bermaksud memuliakan para hafidz dan beliau mengamanatkan ke kami ide tersebut,” pungkasnya.(nik/rls)

0 Komentar