Sedekah Sampah Membawa Berkah

Sedekah Sampah Membawa Berkah
LINGKUNGAN BERSIH: Tumpukan sampah dilingkungan Rumah Sakit Umum Daerah (RSUD) Cianjur akan di daur ulang untuk mendukung program sedekah sampah. (IKBAL SELAMET/CIANJUR EKSPRES)
0 Komentar

Menurutnya, untuk sementara sampah yang terkumpul akan disimpan di bagian pojok kantor direksi, namun terlebih dulu dipilah antara sampah organik dan nonorganik. Dengan begitu daur ulang atau pengolahan oleh DLH akan lebih mudah.
“Kami akan mendukung program ini, sebab targetnya bagus untuk lebih menyadarkan semua pihak untuk membuang sampah pada tempatnya dan memanfaatkan sampah untuk bisa berguna lagi. Selain itu ditanamkan juga sedekah dari hasil olahan,” pungkasnya. (bay/yhi)

0 Komentar